Featured

Home » , , » kumpulan tips dan trik Untuk Hanphone

kumpulan tips dan trik Untuk Hanphone

NOKIA Secret Codes

Berikut ini adalah kunci kode tombol rahasia yang dapat anda jalankan sendiri dengan mengetiknya di keypad hp ponsel anda yang bermerek Nokia baik yang cdma maupun yang gsm.

1. Melihat IMEI (International Mobile Equipment Identity)
Caranya tekan * # 0 6 #

2. Melihat versi software, tanggal pembuatan softwre dan jenis kompresi software
Caranya tekan * # 0 0 0 0 #
Jika tidak berhasil coba pencet * # 9 9 9 9 #

3. Melihat status call waiting
Caranya tekan * # 4 3 #

4. Melihat nomor / nomer private number yang menghubungi ponsel anda
Caranya tekan * # 3 0 # (CALL)

5. Menampilkan nomer pengalihan telepon all calls
Caranya tekan * # 2 1 #

6. Melihat nomor penelepon pada pengalihan telepon karena tidak anda jawab (call divert on)
Caranya tekan * # 6 1 #

7. Melihat nomor penelepon pada pengalihan telepon karena di luar jangkauan (call divert on)
Caranya tekan * # 6 2 #

8. Melihat nomor penelepon pada pengalihan telepon karena sibuk (call divert on)
Caranya tekan * # 6 7 #

9. Merubah logo operator pada nokia type 3310 dan 3330
Caranya tekan * # 6 7 7 0 5 6 4 6 #

10. Menampilkan status sim clock
Caranya tekan * # 7 4 6 0 2 5 6 2 5 #

11. Berpindah ke profil profile ponsel anda
Caranya tekan tombol power off tanpa ditahan

12. Merubah seting hp nokia ke default atau pabrikan
Caranya tekan * # 7 7 8 0 #

13. Melakukan reset timer ponsel dan skor game ponsel nokia
Caranya tekan * # 7 3 #

14. Melihat status call waiting
Caranya tekan * # 4 3 #

15. Melihat kode pabrik atau factory code
Caranya tekan * # 7 7 6 0 #

16. Menampilkan serial number atau nomer seri hp, tanggal pembuatan, tanggal pembelian, tanggal servis terakhir, transfer user data. Untuk keluar ponsel harus direset kembali.
Caranya tekan * # 92702689 #

17. Melihat kode pengamanan ponsel anda
Caranya tekan * # 2 6 4 0 #

18. Melihat alamat ip perangkat keras bluetooth anda
Caranya tekan * # 2 8 2 0 #

19. Mengaktifkan EFR dengan kualitas suara terbaik namun boros energi batere. Untuk mematikan menggunakan kode yang sama.
Caranya tekan * # 3 3 7 0 #

20. Mengaktifkan EFR dengan kualitas suara terendah namun hemat energi batere. Untuk mematikan menggunakan kode yang sama.
Caranya tekan * # 4 7 2 0 #

21. Menuju isi phone book dengan cepat di handphone nokia
Caranya tekan nomer urut lalu # contoh : 150#

22. Mengalihkan panggilan ke nomor yang dituju untuk semua panggilan
Caranya tekan * * 2 1 * Nomor Tujuan #

23. Mengalihkan panggilan ke nomor yang dituju untuk panggilan yang tidak terjawab
Caranya tekan * * 6 1 * Nomor Tujuan #

24. Mengalihkan panggilan ke nomor yang dituju untuk panggilan ketika telepon hp anda sedang sibuk
Caranya tekan * * 6 7 * Nomor Tujuan #

Selamat Mencoba...

Kode Ponsel SonyEricsson

1.
-> * <- <- * <- * (kanan, bintang, kiri, kiri, bintang, kiri, bintang)
dari desktop (layar siaga), keluar menu buat tes Hp SE kamu..
Dengan gini, kamu ga bakal bisa dikibulin sama yang jual HP..
Di sini kamu bisa tau HP ini hp second apa bukan, tes LCD (Stuck/Dead), joystick, smua bahkan sampe kamera (kalao ada) bisa di tes..
Jadi kalo maw beli second, periksa dulu pake ini!

2.) LockStatus (ga pernah nyoba) <- * * <- (kiri, bintang, bintang, kiri)

Untuk no. 2, resiko tanggung sendiri,.. hehehe...


Biaya Murah, Agar HP Lama Terlihat Baru

Ada tips sederhana dari saya agar hp lama anda terlihat baru.tentunya ini hanya meliputi bagian luar ponsel yang paling sering terkena kotoran yang sulit untuk di hilangkan.untuk itu coba cara saya di bawah ini.

1. bersihkan bodi luar hp dari debu.
2. Sediakan lotion anti nyamuk dan tisu.
3. Ambil sedikit lotion anti nyamuk/minyak kayu putih dan oleskan pada bagian hp yang terkena kotoran, usap perlahan dan segera keringkan dengan tissue agar sisa lotion tidak meninggalkan bekas.
4. Agar hasil maksimal lakukan di bawah pencahayaan yang cukup agar warna casing hp tidak belang.

Good luck !


Trik Handphone Nokia Symbian S60

Berikut trik-trik pada Symbian S60 yang siapa tahu sewaktu-waktu bisa dimanfaatkan.

Copy & paste teks
Langkah ini memudahkan anda mengkopi teks yang sama
Carannya:
* Letakkan kursor didepan teks yang akan dikopi, kemudian tekan tanda 'ABC' (tombol bergambar pensil)
* Lanjutkan dengan menggeser kursor menggunakan tombol navigasi kearah kanan sampai akhir teks. Kemudian akan muncul menu ' Copy' ( tombol softkey kiri). tekan tombol tersebut dan akan muncul menu 'Paste' (tombol softkey kanan)

Masuk ke 'Safe Mode'
Safe Mode adalah metode sementara untuk menjalankan sistem operasi dengan fitur yang terbatas. Safe Mode diperlukan jika terjadi masalah pada hardware atau softeware. Di mode ini kadang memungkinkan kita untuk membackup file dan menyelamatkan data sebelum ponsel mati total. Fungsi lainnya yakni untuk menonaktifkan semua aplikasi sehingga Anda bisa leluasa menghapus file-file bermasalah, misalnya Virus.

Selain itu, Safe Mode juga digunakan untuk melakukan format ulang memori internal ponsel, ketika sulit dilakukan dalam mode normal, karena softwre yang tidak berfungsi sebagaimana mestinya.

Cara:
Dalam keadaan mati, tekan dan tahan tombol 'ABC' ( tombol bergambar pensil) sambil menghidupkan ponsel. Lepas tombol 'ABC' setelah proses loading sistem selesai.

Memformat Memori Internal
Menginstal aplikasi bajakan beresiko merusak pada sistem kerja software ponsel. apalagi jika sudah terserang Virus. cara paling efektif adalah dengan menformat memori internal Anda. Resiko yang akan ditanggung adalah semua data-data di memori ponsel akan hilang seperti phonebook, aplikasi, game, ringtone, sms dan beberapa lainnya.

Cara:
Dalam keadaan standby, ketik kode *#7370# lalu masukkan kode kunci kemudian tunggu hingga selesai

Kode Rahasia
Untuk GSM
* *#0000# (untuk mengetahui versi software)
* *#92702689# (untuk mengetahui status ponsel)
* *3370# (mengaktifkan dan menonaktifkan EFR)
* *#06# ( untuk mengetahui No. IMEI )

Untuk CDMA
* *3001#12345# (untuk program NAM)
* *#837# ( untuk mengetahui Versi Software)


Unlock HP Huawei C2601

Unlock HP Huawei C2601 (Bundle Esia Rp. 199.000,-)
Hanya untuk versi firmware 3 Agustus 2007

1. Lihat versi huawei caranya:
Menu —> Setting —> Phone setting —> Lihat, bila ada tanggal 3 Agustus 2007. Berarti OK.

2. Unlock Security
- Masukkan kartu yang ingin Anda pakai misal Flexi.
- Hidupkan HP
- Bila muncul pesan “MIN diluar jangkauan” berarti hp Anda belum bisa di Unlock (harus pakai software
- Bila muncul pesan “silakan masukkan SID yang valid” berarti bisa di Unlock!
- ketik ##412365 (ini emergency code), kemudian tekan CALL
- pilih SYSTEM TEST
- kemudian pilih NAM PROGRAMING
- Masukkan Spc Code:000000
- Kemudian selanjutnya tekan OK saja hingga muncul SID… isi 10496 (ini bila pakai flexi)
- bila menayakan SID kembali, hapus SID yang ada, kemudian isi SID-nya dengan: 00000
- tekan OK hingga ada Menu 1.COMPLETE 2.CONTINUE , pilih COMPLETE

OK Sekarang HP anda sudah memakai Flexi.

SID/NID list jakarta

FREN 10530
STARONE 10819
FLEXI 10496
ESIA 10623

Channel FREN (JAKARTA)
primary A 25
primary B 37
secondary A 466
secondary B 777

Channel Starone (JAKARTA)
primary A 625
primary B 675
secondary A 650
secondary B 777

Channel Flexi (JAKARTA)
primary A 119 atau 725
primary B 37 atau 750
secondary A 78 atau 775
secondary B 777

Channel ESIA (JAKARTA)
primary A 30
primary B 72
secondary A 78
secondary B 777
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Anggi Rocker

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih telah berkunjung ^_^ ! Silahkan tinggalkan komentar untuk respon/pertanyaan.
[-] jangan berkomentar SPAM (promosi, dll,)
[-] jangan komentar yang berisi link hidup,
[-] jangan berkomentar yang tidak relevan dan berkualitas rendah ,karena akan saya abaikan dan tidak akan saya Approve. Maaf apabila ada komentar yang belum saya tanggapi karena saya tidak online 24 Jam. Terima kasih.
SERING-SERING BERKUNJUNG SOBAT

 
Support : Google Impact | Google.com
Copyright © 2013. 1# | Knowledge and inspiration - All Rights Reserved
Template Modify by Anggirocker
Proudly powered by Blogger